MONEV Gema Pekarangan
Melanjutkan program kegiatan monitoring dan evaluasi Gema Pekarangan yang telah dilaksanakan sebelumnya pada hari Kamis (05/09) ke 16 Desa di Kecamatan Nusa Penida, kali ini kegiatan dilanjutkan ke 3 (tiga) Kecamatan lainnya di Kabupaten Klungkung dengan jadwal kegiatan sebagai berikut : Rabu, 09 Oktober 2019 Kecamatan Banjarangkan ( 13 Desa ) Kamis, 10 Oktober 2019 … Baca Selengkapnya